Good News

Kamis, 15 Desember 2016

CATATAN HARIAN PEMIKIRAN DISFUNGSIONAL oleh Aaron T.Beck

CATATAN HARIAN PEMIKIRAN DISFUNGSIONAL
SITUASI
EMOSI  KADAR
PIKIRAN OTOMATIS
DISTORSI KOGNITIF
TANGGAPAN RASIONAL
HASIL AKHIR
Dihina calon pelanggan asuransi: "minggir kamu"











Marah: 99 %
Sedih: 50 %
Saya tidak akan mampu menjual 1 pun asuransi.

Saya akan mencekik si bangsat itu.



Saya pasti telah mengatakan sesuatu yang salah.



Over-generalisasi


Pembesaran, memberikan cap




Loncatan ke  kesimpulan-kesimpulan, personalisasi
Saya telah menjual beberapa asuransi


Ia bertindak menjengkelkan, kita semuapun kerap kali melakukannya. Mengapa saya masukkan ke hati?

Saya sebenarnya tidak melakukan sesuatu yang lain dari cara yang biasa saya lakukan. Lalu mengapa saya menyesali diri?
Marah: 50 % Sedih: 10%
Tinggal di ranjang sepanjang hari Minggu, tidur terus, tidak ada keinginan melakukan apapun
Merasa depresi, lelah, bersalah, memben
ci diri, kesepian
Saya tidak punya keinginan melakukan apapun

Saya tidak punya energi untuk bangkit dari ranjang

Saya adalah seorang manusia yang gagal






Saya tidak punya minat yang jelas






Saya mementingkan sendiri, tidak perduli mengenaia apapun yang terjadi disekitar saya

Itu karena saya tidak melakukan apapun. Ingat motivasi mengikuti tindakan.

Saya dapat bangkit dari ranjang, saya tidak lumpuh.


Saya bisa berhasil pada hal-hal tertentu bila saya mau. Tidak melakukan apa membuatku depresi dan bosan, namun itu tidak berarti saya adalah "seorang manusia yang gagal".

Saya pasti mempunyai minat, tetapi bukan di saat saya sedang tidak melakukan apapun. Jika saya mulai melakukan sesuatu, kemungkinan saya akan jadi lebih hemat.

Saya sebenarnya juga memperhatikan hal-hal lain bila saya sedang merasa benar-benar nyaman. Memang bisa orang menjadi kurang berminat bila sedang mengalami depresi.
Merasa sedikit lega dan

Hak cipta: Aaron T.Beck, 1979.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar